Daerah Kaltim IKN (Ibu Kota Negara) 

Lebih dari 100 Delegasi Investor Singapura Tinjau Langsung Progres Pembangunan Ibu Kota Nusantara

lensapostkaltim.com,- NUSANTARA – Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) bersama Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Menteri PUPR, dan Duta Besar Republik Indonesia untuk Singapura dampingi delegasi Singapura ke kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN) yang dipimpin oleh Duta Besar Republik Singapura untuk Indonesia Kwok Fook Seng, pada Rabu (31/5/2023). “Seperti yang telah saya sampaikan di berbagai kesempatan bahwa ”seeing is believing”, delegasi Singapura saat ini dapat melihat langsung progres IKN untuk kemudian menentukan investasi yang paling cocok”, ujar Kepala OIKN Bambang Susantono dalam keterangannya. Lebih lanjut, Kepala OIKN memberikan apresiasi…

Read More
Balikpapan Daerah Kaltim IKN (Ibu Kota Negara) 

IKN Ajak Delegasi Bisnis dari Singapura Kunjungi Lokasi Pembangunan

lensapostkaltim.com,- BALIKPAPAN – Sebanyak 130 pengusaha asal Singapura, menghadiri agenda Networking Dinner di Hotel Platinum, Balikpapan, Kalimantan Timur pada Selasa (30/5/2023). Agenda tersebut merupakan rangkaian dari Singapore Business Visit to Nusantara. Sebagai jawaban atas rasa penasaran para pengusaha terhadap peluang usaha di Ibu Kota Nusantara (IKN), rangkaian kegiatan ini diharapkan dapat memberikan gambaran tentang pembangunan IKN sebagai kota yang pintar (smart) dan berkelanjutan (sustainable). Pada agenda tersebut, Deputi Bidang Pendanaan dan Investasi IKN Agung Wicaksono memberikan paparan terkait rencana pengembangan dan peluang usaha di IKN, termasuk rencana penggunaan energi terbarukan…

Read More